Kamis, 10 Januari 2013

Rainmeter for a Beautiful Desktop



Halo Sahabat....


Kali ini saya akan bahas tentang Rainmeter...sebuah software yang benar2 yahud untuk memperindah Desktop PC kalian,

Buat yang udah sering make pasti tahu tetang software ini....

Rainmeter adalah program desktop kustomisasi untuk Windows yang terbaik dan paling populer...Rainmeter juga memiliki ribuan thema/skin sebagai pelengkap yang menyempurnakan tampilan desktop anda.
Rainmeter menampilkan skin/theme yang dikonfigurasikan via configuration file (.ini). Suatu skin bisa menampung banyak fungsi seperti pemutar musik, gadget hard drive, shortcut, penampil waktu, dan banyak lagi. Dan yang lebih seru lagi, anda bisa mengedit skin tersebut sesuai keinginan anda. Rainmeter mendukung 32-bit dan 64-bit dan dapat diinstall di semua platform Windows.


Ikuti langkah2 berikut untuk metode penginstallan.

1. Download RAINMETER dibawah ini atau langsung ke Homepagenya aja

    Download Rainmeter

2. Install Rainmeter


3. Setelah finish, Tampilan desktop anda pertama kali akan terlihat seperti gambar dibawah ini...


Setelah Rainmeter terinstal di PC anda....Kalian bisa browsing di mbah google untuk skin rainmeternya...
ada banyak situs yg menyediakan skin2 tersebut..kalian bisa pilih sesuai dengan selera anda masing2...

Jika kalian telah mendapatkan skin yang kalian mau gunakan...sekarang instal skin tersebut


Setelah selesai diinstal...kalian liat di toolbar bawah


Buka dan cari skin tadi...dan muat skin yg kalian mau...



Tak sampai disitu gan,..selain rainmeter,untuk memperindah kalian juga bisa gunakan Software pendukung yg bersangkutan yaitu ObjectDock/RocketDock dll...



Kalian bisa download disini untuk Rocketdock nya...

Download Rocketdock


Semoga Bermanfaat...

0 komentar :

Posting Komentar